Resep Brokoli crunchy oleh vera
Berikut ini cara memasak Brokoli crunchy. Resep Brokoli crunchy yang dishare oleh vera bisa jadi 3 porsi.
Resep Brokoli crunchy
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 1 bongkol brokoli (bisa juga wortel, bunga kol, bayam, kangkung, dll)
- bahan celupan :
- 10 sdm tepung terigu
- 5 sdm tepung beras
- 3 sdm tepung sagu
- 1 sdm bawang putih bubuk
- 1 sdt merica
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt baking powder
- secukupnya air es
Langkah
-
Petik brokoli perkuntum atau sesuai selera. Cuci bersih.
-
Campur semua bahan celupan. Tambahkan air es sampai kentalnya pas.
-
Panaskan minyak. Perkirakan brokoli nantinya tenggelam dalam minyak. Celupkan brokoli ke tepung lalu goreng sampai kekuningan. Angkat.
-
Tiriskan. Jika ada sisa tepung bisa digoreng sebagai kriuknya. Caranya tetes-teteskan aja dalam minyak panas. Segera bolak-balik sampai kekuningan, angkat.
-
Paling enak disantap saat hangat. Bisa juga ditambahkan saus tomat ataupun mayonaise. Siiiiipp!
Demikianlah tadi Resep Brokoli crunchy, Semoga berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Brokoli crunchy diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Brokoli crunchy Oleh vera diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Brokoli crunchy Oleh vera dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/03/resep-brokoli-crunchy-oleh-vera.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.