Resep Nasi Goreng Kecap Selimut oleh Ruri Uwi
Dibawah ini adalah cara membuat Nasi Goreng Kecap Selimut. Resep Nasi Goreng Kecap Selimut yang dishare oleh Ruri Uwi bisa disajikan 2 porsi.
Resep Nasi Goreng Kecap Selimut
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 1 piring nasi penuh
- 2 buah telor
- 5 buah cabe merah, iris
- 1 buah bawang bombang, iris
- 50 gram batang brokoli, potong kotak kecil
- 1 bungkus kecap manis
- secukupnya minyak goreng
- Bumbu halus:
- 1 sdt merica butir
- 4 buah bawang putih
- 2 buah kemiri
- secukupnya garam
Langkah
-
Uleg semua bumbu halus.
-
Panaskan minyak, masukkan bumhu halus, cabe merah, bawang bombai, batang brokoli, aduk rata
-
Masukkan nasi, aduk rata
-
Tambahkan kecap, aduk rata.
-
Koreksi rasa, angkat.
-
Panaskan teflon, dadar telor satu persatu.
-
jika telor sudah jadi, masukkan nasi, lipat sambil di tekan-tekan, tuangkan ke piring.
-
Sajikan, bisa ditambahkan saus dan timun.
Itulah Resep Nasi Goreng Kecap Selimut, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nasi Goreng Kecap Selimut diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Goreng Kecap Selimut By Ruri Uwi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi Goreng Kecap Selimut By Ruri Uwi dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/03/resep-nasi-goreng-kecap-selimut-by-ruri.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.