Resep Siomay Ikan Tuna dan Sambal Kacang oleh Nurul Qolbi Izazy Soepandi
Dibawah ini adalah resep Siomay Ikan Tuna dan Sambal Kacang. Resep Siomay Ikan Tuna dan Sambal Kacang yang ditulis Nurul Qolbi Izazy Soepandi bisa menjadi 5 porsi.
Resep Siomay Ikan Tuna dan Sambal Kacang
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 250 gram ikan tuna (haluskan)
- 1 butir telur
- 125 gram tepung tapioka
- 5 sdm tepung terigu
- 5 sdm bawang putih bubuk
- 1 sdm merica bubuk
- 2 buah wortel (parut)
- 1 batang daun bawang (iris tipis)
- secukupnya Penyedap rasa
- secukupnya Jeruk nipis (untuk perasan)
- Sambal kacang:
- 100 gram kacang tanah
- 5 buah cabai
- 2 siung bawang putih
- secukupnya Air
- secukupnya Garam
Langkah
Campur ikan tuna halus dengan bahan bahan siomay (Kecuali jeruk nipis) hingga terampur rata.
Bentuk adonan bulat bulat. Kemudian kukus hingga tanak
Untuk sambal kacang :
Tumis kacang, cabai, bawang dalam satu wajan hingga matang. Kemudian dinginkan 3 menit.
Blender kacang, cabai dan bawang dengan setengah gelas air
Sajikan siomay dengan sambal kacang dan tambah kan perasan jeruk nipis
Demikianlah tadi Resep Siomay Ikan Tuna dan Sambal Kacang, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Siomay Ikan Tuna dan Sambal Kacang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Siomay Ikan Tuna dan Sambal Kacang Karya Nurul Qolbi Izazy Soepandi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Siomay Ikan Tuna dan Sambal Kacang Karya Nurul Qolbi Izazy Soepandi dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/03/resep-siomay-ikan-tuna-dan-sambal.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.