Resep Cheese cake lumer oleh Nisa Ardian
Dibawah ini adalah cara membuat Cheese cake lumer. Resep Cheese cake lumer yang dishare oleh Nisa Ardian bisa menjadi .
Resep Cheese cake lumer
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah mangga harum manis
- 2 sachet SKM
- 1 sachet Susu bubuk
- 1 kotak santan kara
- 2 sendok gula pasir
- 1/2 sdt garam
- 2 sdt tepung maizena
- 300 ml air
- 1 bungkus keju kraft cheddar
- 1 bungkus biskuit marie
- 1 buah lemon/ jeruk nipis
Langkah
-
Masukan semua bahan kecuali tepung maizena ke dlm panci aduk dengan api kecil hingga keju lumer dan berbuih... matika api lalu diamkan sebentar
-
Haluskan mangga dengan blender dan tambahkan sedikit air dan gula agar tdk terlalu kental... seperti puree mangga
-
Masak mangga yg sdh di haluskan td dengan menambahkan sedikit jeruk lemon/nipis aduk2 hingga mendidih
-
Haluskan biskuit marie lalu sajikan di mug transparan atau wadah lain nya... tuangkan adonan cheese nya lalu tuangkan pure mangga td...
-
Simpan dlm lemari pendingin lalu sajikan dengan sdkit parutan keju diatas nya
Itulah Resep Cheese cake lumer, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Cheese cake lumer diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cheese cake lumer Karya Nisa Ardian diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cheese cake lumer Karya Nisa Ardian dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/04/resep-cheese-cake-lumer-karya-nisa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.