Resep Tumis Tahu Saos Tiram Karya Mama NayLa

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis Tahu Saos Tiram Karya Mama NayLa
  • Resep Tumis Tahu Saos Tiram oleh Mama NayLa

    Berikut ini cara membuat Tumis Tahu Saos Tiram. Resep Tumis Tahu Saos Tiram yang dishare oleh Mama NayLa bisa jadi 4 porsi.



    gambar untuk resep Tumis Tahu Saos Tiram


    Resep Tumis Tahu Saos Tiram


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 bh tahu putih, potong dadu
    2. 2 bh wortel, potong memanjang
    3. 10 bh buncis, potong serong
    4. 1 genggam touge
    5. Bumbu :
    6. 1/4 bawang bombai, rajang kasar
    7. 2 siung bawang putih, geprek rajang
    8. 2 siung bawang merah, rajang kasar
    9. 1 btg daun bawang, potong"
    10. 1 bgks saos tiram (saori)
    11. secukupnya gula, garam, kecap manis

    Langkah

    1. Goreng tahu yg sudah dipotong, jangan sampai garing gorengnya ya mom

    2. Tumis bumbu sampai harum, tambahkan air 2 gelas, tunggu sampai mendidih.

    3. Setelah medidih masukan wortel & bucis tunggu sudah empuk

    4. Masukkan tahu & touge, tambahkan saus tiram, gula, garam & kecap manis. Kemudian koreksi rasa ya mom

    5. Selamat mencoba, Salam sehat ya mom" ????




    Demikianlah Resep Tumis Tahu Saos Tiram, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tumis Tahu Saos Tiram diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Tahu Saos Tiram Karya Mama NayLa diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Tumis Tahu Saos Tiram Karya Mama NayLa dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/04/resep-tumis-tahu-saos-tiram-karya-mama.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.