Resep Bolu mocca panggang oleh Lisa
Inilah cara membuat Bolu mocca panggang. Resep Bolu mocca panggang yang ditulis Lisa dapat disajikan .
Resep Bolu mocca panggang
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 btir telur
- 100 gr gula
- 100 gr terigu segitiga
- 100 gr margarin
- 1/2 sdt vanili
- 1/2 sdm sp
- 1 sdm susu bubuk
- Secukupnya pasta mocca
- Secukupnya butter cream
- Secukupnya keju
Langkah
-
Cair kn margarin
-
Mixer telur, gula, vanili, & sp smpay putih kental berjejak.
-
Panaskn oven smpay suhu 150'
-
Masukan terigu & susu bubuk sambil di ayak, aduk pelan menggunakan spatula
-
Trkhir msukan margarin cair aduk balik menggunakan spatula
-
Masukan adonan ke loyang tulban UK 21 cm yg telah di olesi margarin & di taburi terigu sedikit
-
Lalu panggang selama 30 mnit di rak bawah, setelah itu 15 mnit di rak atas, saya menggunakan otang
-
Setelah bolu masak, dinginkn.. Lalu olesi butter cream & taburi keju parut
-
Selamat mencoba ??
Demikianlah Resep Bolu mocca panggang, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Bolu mocca panggang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu mocca panggang Karya Lisa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu mocca panggang Karya Lisa dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/05/resep-bolu-mocca-panggang-karya-lisa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.