Resep Kari Itik/Entog/Bebek oleh nia saja
Dibawah ini adalah cara membuat Kari Itik/Entog/Bebek. Resep Kari Itik/Entog/Bebek yang dishare oleh nia saja cukup untuk .
Resep Kari Itik/Entog/Bebek
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor bebek
- 1 bungkus santan kara 65 ml
- 1 bungkus 'Desaku' bumbu kari instant
- 8 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 2 buah serei, geprek
- 2 lembar daun salam
- 6 butir kemiri sangrai/goreng
- 2 butir kapulaga, (blh skip)
- 2 buah bunga lawang, (blh skip)
- 5 buah cengkeh, (blh skip)
- 2 cm kayu manis, (blh skip)
- secukupnya garam & gula
- secukupnya merica
- 1 buah jeruk lemon/jeruk nipis/cuka
Langkah
Setelah bebek dipotong2 dan dicuci bersih, lumuri dg jeruk lemon atau jeruk nipis atau boleh jg pke cuka. Biarkan sebentar sambil nyiapin bumbu. Lalu cuci bersih lg ya.
Ulek halus duo bawang dan kemiri. Boleh diblender klo males ngulek.
Tumis bumbu halus sampe harum. Lalu masukkan bumbu lainnya. Beri air segelas/200ml. Masukkan bumbu instant kari merk desaku. Aduk rata lagi sampe mendidih. Lalu tuangkan potongan bebek. Beri air lagi agak banyak ya biar dagingnya gak alot. Biarkan sampe matang. Boleh dipresto biar cepet mateng.
Kalo dagingnya sdh gak alot, masukkan santannya. Aduk rata dan cicipi rasanya. Klo sdh oke, angkat dan hidangkan.
Demikianlah Resep Kari Itik/Entog/Bebek, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kari Itik/Entog/Bebek diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kari Itik/Entog/Bebek Karya nia saja diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kari Itik/Entog/Bebek Karya nia saja dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/05/resep-kari-itikentogbebek-karya-nia-saja.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.