Resep Kue Lumpur pisang pandan oleh Eva Susanti Botutihe
Dibawah ini adalah cara memasak Kue Lumpur pisang pandan. Resep Kue Lumpur pisang pandan yang dishare oleh Eva Susanti Botutihe bisa jadi 28 buah.
Resep Kue Lumpur pisang pandan
Porsi: 28 buah
Bahan-bahan
- 800 gr pisang mas yg sudah dikupas
- 400 ml santan
- 200 gr gula pasir
- 4 telur
- 10 lb daun pandan
- 120 gr margarin dicairkan
- 1 sdt garam halus
- 300 gr terigu
- 1/2 sdt baking powder
- Secukupnya kismis
Langkah
-
Lumatkan pisang hingga halus
-
Potong kecil2 daun pandan lalu blender bersama santan hingga daun hancur kemudian saring ke panci...peras ampas pandan kemudian tambahkan garam halus...masak hingga mendidih sambil diaduk
-
Mixer telur dan gula dengan speed tinggi hingga mengembang dan berjejak..pindahkan mixer ke speed rendah lalu.masukkan baking powder dan terigu sambil diayak sedikit demi sedikit hingga tercampur rata...lalu masukkan pisang..mixer lagi...masukkan santan...mixer lagi terakhir masukkan margarin yg telah dicairkan...aduk dengan spatula
-
Panaskan cetakan kue lumpur dengan api kecil hingga benar benar panas...oles dengan minyak...tuang adonan hingga hampir penuh lalu ditutup
-
Setelah setengah masak berikan kismis lalu tutup kembali hingga masak
-
Jika permukaan kue telah kering dan bagian bawah dan tepi telah kecoklatan berarti kue telah masak...keluarkan dari cetakan dengan bantuan sendok
Demikianlah tadi Resep Kue Lumpur pisang pandan, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kue Lumpur pisang pandan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Lumpur pisang pandan Dari Eva Susanti Botutihe diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Lumpur pisang pandan Dari Eva Susanti Botutihe dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/05/resep-kue-lumpur-pisang-pandan-dari-eva.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.