Resep Martabak Telur Kornet Mini oleh Sonia Ayu Novita
Inilah resep cara membuat Martabak Telur Kornet Mini. Resep Martabak Telur Kornet Mini yang dishare oleh Sonia Ayu Novita dapat disajikan 20biji.
Resep Martabak Telur Kornet Mini
Porsi: 20biji
Bahan-bahan
- 1 bungkus kulit pangsit
- 1 bungkus kornet sapi
- 1 batang daun bawang
- 1 butir telur
- 1/2 bks penyedap rasa
- 3 sdm terigu (opsional)
Langkah
Potong tipis2 daun bawang. Campurkan telur, daun bawang, kornet, penyedap rasa, dan terigu (saya gak pake terigu). Aduk rata.
Ambil 1 lbr kulit pangsit, isi dengan 1 sdt adonan isi, lipat seperti amplop, jangan lupa beri olesan telur pada tiap sisinya (tdk usah pakai telur lagi, cukup masukkan ujung jari ke adonan isi, lalu oleskan ke ujung kulit pangsit). Goreng dalam minyak dgn api kecil agar tdk mentah di dalam. Sajikan dg saus sambal.
Itulah Resep Martabak Telur Kornet Mini, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Martabak Telur Kornet Mini diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Martabak Telur Kornet Mini By Sonia Ayu Novita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Martabak Telur Kornet Mini By Sonia Ayu Novita dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/05/resep-martabak-telur-kornet-mini-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.