Resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan By Hanum Hadzami

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan By Hanum Hadzami
  • Resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan oleh Hanum Hadzami

    Dibawah ini adalah resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan. Resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan yang dishare oleh Hanum Hadzami bisa jadi 6 bundar.



    resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan


    Resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan


    Porsi: 6 bundar

    Bahan-bahan

    1. 250 gr tepung ketan
    2. 1 buah kentang ukuran besar (kukus dan hancurkan dengan ulekan)
    3. 3 sdm gula pasir
    4. 1 sdt garam
    5. secukupnya Air hangat
    6. Wijen untuk pelapis
    7. ??????? bahan isi :
    8. Skippy peanut butter

    Langkah

    1. Dalam wadah, campur semua bahan kulit kecuali air. Tambahkan air sedikit demi sedikit sampai adonan kalis

    2. Lumuri tangan dan meja kerja dengan tepung. Bulatkan adonan dengan besar yang seragam dan sesuai selera.

    3. Ambil satu bulatan adonan, tekan tengahnya kemudian isi dengan peanut butter. Bulatkan kembali.

    4. Celupkan adonan yang sudah diisi dengan peanut butter ke dalam air, kemudian celupkan ke biji wijen

    5. Masukkan minyak ke wajan. Kemudian celupkan onde onde, baru nyalakan kompor. Goreng dengan api sedang.

    6. Notes : Tujuan menggoreng di minyak belum panas adalah mengurangi rontok biji wijen pda onde onde

    7. Notes : Memasukkan isian peanut butter aga sedikit tricky. Saya menggunakan dua sendok kecil yang dibentuk bulat seperti saat membuat bakso

    8. Notes : Agar adonan tidak kopong, isian harus banyak

    9. Selamat mencoba ! :)




    Itulah tadi Resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan By Hanum Hadzami diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Onde-onde Mochi Peanut Butter #Inspirasi Menu Ramadhan By Hanum Hadzami dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/05/resep-onde-onde-mochi-peanut-butter.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.