Resep Ikan lempa kuning khas Bangka By Viena Yunidha

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ikan lempa kuning khas Bangka By Viena Yunidha
  • Resep Ikan lempa kuning khas Bangka oleh Viena Yunidha

    Berikut ini adalah cara memasak Ikan lempa kuning khas Bangka. Resep Ikan lempa kuning khas Bangka yang ditulis Viena Yunidha bisa disajikan .



    gambar untuk resep Ikan lempa kuning khas Bangka


    Resep Ikan lempa kuning khas Bangka


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg Ikan kembung
    2. 1/4 Buncis+wortel atau sayur lainnya (optional)
    3. 4 siung bawang merah, haluskan
    4. 1 ruas jari kunyit, haluskan
    5. 10 biji cabe rawit (tergantung selera, makin banyak makin pedes), haluskan
    6. 1 sachet kecil terasi udang, haluskan
    7. secukupnya asem jawa (sesuai selera), cairkan dengan air hangat
    8. 1/2 sachet kaldu ayam bubuk
    9. secukupnya garam dan gula

    Langkah

    1. Tumis bumbu yg sudah dihaluskan sampai harum, masukkan air, tunggu mendidih

    2. Masukkan ikan kembung yang sudah dipotong jadi 2 atau 1 ekor, tunggu 10 menit dengan dimasak mnggunakan api sedang

    3. Masukkan sayuran dan bumbu2, tunggu sayuran hingga matang

    4. Angkat, sajikaaaaan, lebih enak dimakan pas anget2




    Demikianlah Resep Ikan lempa kuning khas Bangka, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Ikan lempa kuning khas Bangka diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan lempa kuning khas Bangka By Viena Yunidha diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ikan lempa kuning khas Bangka By Viena Yunidha dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/09/resep-ikan-lempa-kuning-khas-bangka-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.