Resep Ceker Pedas Manis Maknyuzz oleh Dapur NirmaLa_
Berikut ini adalah resep Ceker Pedas Manis Maknyuzz. Resep Ceker Pedas Manis Maknyuzz yang ditulis Dapur NirmaLa_ dapat disajikan 2-3 porsi.
Resep Ceker Pedas Manis Maknyuzz
Porsi: 2-3 porsi
Bahan-bahan
- 1/2 kg ceker ayam bersih...buang kulit luar n kuku
- Bahan ungkep dihaluskan :
- 1 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- Garam
- 1/2 ruas kunyit
- 1/2 ruas jahe
- Ketumbar
- Sereh
- Daun salam
- Daun jeruk
- Bumbu Halus ceker pedes:
- 1/2 ruas jari Kunyit
- 1/2 ruas jari Jahe (digeprek masukin saat tumis bumbu)
- 1 cabe merah besar (sebagian dihalusin, sebagian dipotong-potonh)
- 10 biji cabe rawit
- 1 sdt gula Pasir
- 1/2 sdt garam
- Royco
- Tepung maizena
- 1 sd Saus tomat
- 1 sd saos tiram (aq pakenya saori)
- 2 sd Kecap manis
- 1 lbr Daun jeruk
- 2 lbr Daun salam
- 3 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 batang Daun bawang preh (potong2)
- Minyak goreng/margarin
- 1/4 sdt Merica bubuk
Cara Membuat
-
Haluskan bumbu ungkep...masukkan ceker sereh di geprek, daun salam dan daun jeruknya. Tunggu sampau ceker embuk dan warnanya kekuningan
-
Tiriskan ceker...simpan sedikit air ungkepannya..
-
Panaskan penggorengan, beri sedikit minyak goreng/margarin...masukkan daun bawang yg sudah dipotong-potong, jahe yg di geprek..setelah harum/layu daun bawangnya masukkan bumbu halus cekernya beserta daun jeruk dan daun salam
-
Tumis hingga harum, kemudian masukkan cekernya...beri 200 ml air sisa ungkepnya...tambahkan gula, garam dan royko
-
Kemudian masukkan saus tomat, saus tiram dan kecal manis..
-
Setelah meresap bumbunya masukkan maizena (maizenanya dikasih air sedikit ya biar merata baru dimasikin deh)
-
Ceker mateng deh........bagi sista yg gak suka ceker bisa diganti dengan bagian ayam yg lain ya..Semoga Bermanfaat...SELAMAT MECOBA....
Demikianlah tadi Resep Ceker Pedas Manis Maknyuzz, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ceker Pedas Manis Maknyuzz diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ceker Pedas Manis Maknyuzz Dari Dapur NirmaLa_ diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ceker Pedas Manis Maknyuzz Dari Dapur NirmaLa_ dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/10/resep-ceker-pedas-manis-maknyuzz-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.