Resep Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh Oleh Betari Gusmawati

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh Oleh Betari Gusmawati
  • Resep Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh oleh Betari Gusmawati

    Berikut ini resep cara membuat Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh. Resep Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh yang ditulis Betari Gusmawati dapat disajikan .



    bahan dan cara membuat Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh


    Resep Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 10 buah tahu putih *haluskan
    2. 20 butir telur puyuh rebus
    3. 1 butir telur ayam
    4. 1 batang wortel potong dadu kecil2
    5. 10 siung bawang putih *haluskan
    6. 1 butir kemiri *haluskan
    7. 1 bks royco ayam
    8. secukupnya lada bubuk
    9. secukupnya garam
    10. secukupnya daun seledri
    11. secukupnya daun bawang
    12. secukupnya tepung bumbu *saya pake sajiku
    13. secukupnya minyak goreng
    14. secukupnya air

    Langkah

    1. Campurkan tahu, wortel, telur ayam, seledri, daun bawang, bawang putih, kemiri, lada bubuk, garam. Aduk rata.

    2. Siapkan cetakan talam, masukkan adonan tahu, isi telur puyuh ditengahnya. Lakukan hingga adonan habis.

    3. Siapkan kukusan, kukus adonan tahu kurleb 10 menit.

    4. Setelah 10 menit, angkat, keluarkan dr cetakan dan dinginkan.

    5. Setelah dingin, encerkan tepung bumbu dengan sedikit air, celupkan perkedel tahu kedalam tepung bumbu.

    6. Panaskan minyak goreng, goreng perkedel tahu hingga coklat keemasan.

    7. Angkat dan tiriskan, perkedel tahu siap dihidangkan.

    8. Perkedel yg sudah dikukus tp blm digoreng bisa disimpan di kulkas ya moms, dan tahan sekitar 2-3 hari.




    Demikianlah tadi Resep Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh Oleh Betari Gusmawati diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Perkedel Tahu Isi Telur Puyuh Oleh Betari Gusmawati dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/10/resep-perkedel-tahu-isi-telur-puyuh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.