Resep Bubur Thailand ala Anne oleh Nefi Chita
Berikut ini adalah resep masakan Bubur Thailand ala Anne. Resep Bubur Thailand ala Anne yang ditulis Nefi Chita dapat disajikan 2 porsi.
Resep Bubur Thailand ala Anne
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 250 gram singkong (kupas-cuci-potong 1x1 cm)
- 6 sdm gula pasir (sesuai selera)
- 500 ml air
- secukupnya garam
- Bahan Kuah:
- 350 ml santan dari 1/2 kelapa ukuran kecil
- 1 sdm tepung tapioka (cairkan dengan 1/2 gelas santan-->ambil santan dari resep)
- secukupnya garam
Langkah
-
Masak singkong, air, gula dan garam secukupnya (fungsi garam hanya untuk mengunci rasa). Setelah mendidih aduk sesekali, agar tidak gosong. Angkat setelah air menyatu dengan singkong (mengental).
-
Masak santan dan garam secukupnya. Aduk-aduk agar tidak pecah. Saat mendidih masukkan cairan tepung tapioka. Angkas setelah meletup-letup.
-
Sajikan dengan mengambil rebusan singkong kemudian ditambahkan santan kental.
Demikianlah Resep Bubur Thailand ala Anne, Semoga anda menyukainya.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bubur Thailand ala Anne diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur Thailand ala Anne Dari Nefi Chita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bubur Thailand ala Anne Dari Nefi Chita dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/11/resep-bubur-thailand-ala-anne-dari-nefi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.