Resep Mini kue kering oleh Unnahari
Inilah cara membuat Mini kue kering. Resep Mini kue kering yang dibuat oleh Unnahari cukup untuk .
Resep Mini kue kering
Porsi:
Bahan-bahan
- 6 sdm tepung terigu
- 5 sdm gula pasir
- 1 butir telur utuh
- 1 butir kuning telur
- 1/3 sdt Ovalet
- 1 sachet Vanilli
- secukupnya Margarin
- Kertas cetak
Langkah
Mixer telur, vanili, gula dan ovalet sampai mengembang
Tambahkan tepung dan margarin cair lalu aduk sampai rata
Tuang dalam cetakan
Panggang kurang lebih 15-20 menit sampai agak kekuningan
Angkat dan dinginkan
Siap dihilangkan dan selamat mencoba??
Demikianlah Resep Mini kue kering, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mini kue kering diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mini kue kering Karya Unnahari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mini kue kering Karya Unnahari dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/11/resep-mini-kue-kering-karya-unnahari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.