Resep Omelette mie sosis special oleh dyah Swastika
Inilah cara membuat Omelette mie sosis special. Resep Omelette mie sosis special yang dibuat oleh dyah Swastika bisa disajikan 5 porsi.
Resep Omelette mie sosis special
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 1 bungkus kecil mie telor merk apa saja #bukan mie instant
- 3 butir telur ayam
- 3 buah sosis sapi atau ayam
- secukupnya garam dan lada
- secukupnya minyak goreng
Langkah
-
Rebus mie selama 5 menit tiriskan
-
Kocok lepas 3 butir telur, tambahkan garam dan lada secukupnya
-
Iris tipis sosis, masukkan ke kocokan telur
-
Masukkan mie ke dalam kocokan telur dan sosis, aduk rata
-
Siapkan wajan anti lengket (teflon) agar penggunaan minyak sedikit, panaskan sebentar dgn minyak kurang lebih 3sdm
-
Masukkan adonan telur,sosis dan mie,tutup sebentar,masak dgn api sedang, 5 menit kemudian di balik, tutup, tunggu 5 menit
-
Angkat dan siap disajikan, bisa ditambah dgn parutan keju jika suka
Demikianlah tadi Resep Omelette mie sosis special, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Omelette mie sosis special diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Omelette mie sosis special Oleh dyah Swastika diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Omelette mie sosis special Oleh dyah Swastika dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/11/resep-omelette-mie-sosis-special-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.