Resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur - Elly Yustina

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur - Elly Yustina
  • Resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur oleh Elly Yustina

    Berikut ini resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur. Resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur yang dibuat oleh Elly Yustina dapat disajikan 4 porsi.



    gambar untuk resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur


    Resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 ikat Sawi hijau, bersihkan dan potong-potong.
    2. 1/2 buah Bawang bombay ukuran sedang, rajang kasar
    3. 2 siung Bawang putih, cincang halus
    4. 4 buah Cabe rawit hijau, belah tengah
    5. 1 buah Tomat, cincang kasar
    6. 1 buah Wortel, iris tipis
    7. 2 buah Tahu kuning, iris tipis.
    8. 2 sendok makan Minyak untuk menumis
    9. secukupnya Garam
    10. secukupnya Merica bubuk

    Langkah

    1. Panaskan minyak, tumis bawang bombay, bawang putih, cabe rawit, garam dan merica bubuk hingga harum.

    2. Tambahkan sawi hijau dan wortel, tumis hingga setengah layu.

    3. Tambahkan tomat dan tahu goreng, aduk rata dan masak selama 10 menit.

    4. Pindahkan ke piring saji, dan siap disajikan.




    Itulah tadi Resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur - Elly Yustina diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Oseng-oseng Sawi Hijau untuk Sahur - Elly Yustina dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/11/resep-oseng-oseng-sawi-hijau-untuk.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.