Resep Udang Sayuran Bumbu Merah oleh Anindya
Inilah cara membuat Udang Sayuran Bumbu Merah. Resep Udang Sayuran Bumbu Merah yang dibuat oleh Anindya bisa jadi 8 porsi.
Resep Udang Sayuran Bumbu Merah
Porsi: 8 porsi
Bahan-bahan
- 150 gr udang kupas bersih, goreng sebentar
- 4 buah kentang, potong dadu goreng
- 1 buah wortel potong dadu
- 15 batang buncis muda, potong2
- Lengkuas
- Garam Gula
- Bumbu haluskan:
- 7 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 kemiri
- 2 buah cabe rawit
- 4 buah cabe merah besar
Langkah
-
Tumis bumbu yg sdh dihaluskan, masukkan udang dan lengkuas biarkan matang betul
-
Beri air 1 gelas belimbing, masukkan wortel biarkan sampai wortel empuk
-
Masukkan kentang
-
Koreksi rasa??
-
Masukkan buncis
-
Sajikan bareng sayur bening bayam... ????
-
Selamat makan siang....????
Demikianlah Resep Udang Sayuran Bumbu Merah, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Udang Sayuran Bumbu Merah diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Udang Sayuran Bumbu Merah Dari Anindya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Udang Sayuran Bumbu Merah Dari Anindya dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/11/resep-udang-sayuran-bumbu-merah-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.