Resep Mie tek tek indomie simple Oleh Agisniya putri

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Mie tek tek indomie simple Oleh Agisniya putri
  • Resep Mie tek tek indomie simple oleh Agisniya putri

    Berikut ini adalah cara memasak Mie tek tek indomie simple. Resep Mie tek tek indomie simple yang dishare oleh Agisniya putri bisa disajikan 5 porsi.



    gambar untuk resep Mie tek tek indomie simple


    Resep Mie tek tek indomie simple


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 3 bks Indomie rasa ayam bawang ( 3bks bisa jd 5 porsi normal ) kecuali yg banyak makannya berarti ya mesti ditambah hhe
    2. 1 butir Bawang bombay
    3. 1/2 butir Kol
    4. 1 buah Brokoli ( bisa diganti sayuran hijau yg lain misalnya sawi )
    5. 5 buah Baso sapi kecil ( bisa dipakai atau tidak tergantung selera )
    6. 2 butir Telur ayam
    7. 1/2 buah Tomat ( dipotong stengah bulatannya saja dan iris jd 4 bagian )
    8. -+ 1 liter Air
    9. Minyak
    10. Garam ( jika perlu)
    11. Cabe rawit ( jika perlu )

    Langkah

    1. Sebelum prepare untuk bahan, rebus air terlebih dahulu. Setelah itu baru Iris iris bawang bombay, kol, brokoli/ sayuran hijau, baso, cabe rawit (jika yg suka pedas)

    2. Tuangkan minyak secukupnya ke wajan , lalu tumis bawang bombay sampai wangi,
      masukan telur lalu orak arik, kemudian masukan semua bahan yang telah di iris, baso, cabai, tomat, kol dan sayuran hijau . kemudian oseng" hingga agak layu

    3. Setelah agak layu, masukan air rebusan yang sudah mendidih ke wajan sedikit demi sedikit jangan dulu semua tapi osengan harus sampai tenggelam .. Tunggu sampai agak mendidih ..
      Lalu remuk semua indomie yg masih d bungkus sehingga terpotong menjadi beberapa bagian kemudian masukan ke wajan , pisahkan bumbunya ..

    4. Setelah indomie sudah agak mendidih kecilkan api, lalu masukan semua bumbu indomienya , aduk" sampai rata, besarkan api kembali tunggu sampai mie nya matang, lebih enak msh agak keriting jgn terlalu lembek, icip rasanya jika terlalu asin bisa tmbahkan air kembali. Jika kurang rasa bisa tambahkan garam sedikit saja . Mie tek tek Indomie sudah dapat disajikan ..




    Demikianlah tadi Resep Mie tek tek indomie simple, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Mie tek tek indomie simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie tek tek indomie simple Oleh Agisniya putri diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Mie tek tek indomie simple Oleh Agisniya putri dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/12/resep-mie-tek-tek-indomie-simple-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.