Resep PUDING MERAH PUTIH (simple) Dari Galuh Ajeng Anggraeni

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep PUDING MERAH PUTIH (simple) Dari Galuh Ajeng Anggraeni
  • Resep PUDING MERAH PUTIH (simple) oleh Galuh Ajeng Anggraeni

    Inilah cara membuat PUDING MERAH PUTIH (simple). Resep PUDING MERAH PUTIH (simple) yang dishare oleh Galuh Ajeng Anggraeni bisa disajikan .



    resep masakan PUDING MERAH PUTIH (simple)


    Resep PUDING MERAH PUTIH (simple)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan 1:
    2. 1 bungkus agar2 swallow warna merah
    3. 900 ml air
    4. sesuai selera Gula ( tingkat kemanisannya)
    5. Bahan 2 :
    6. 1 bungkus agar2 swallow warna plain
    7. 5 sdm susu kental manis putih
    8. sesuai selera Gula ( tingkat kemanisannya)
    9. 900 ml air

    Langkah

    1. Siapkan bahan 1, campur dan rebus dengan api kecil sampai mendidih. Lalu masukkan ke cetakkan, isi separuh. Dan diamkan sampai agak padat.

    2. Siapkan bahan 2, campur dan rebus dengan api kecil sampai mendidih,lalu tuangkan agar2 putih kedalam wadah cetakan yang sudah berisi separuh agar2 warna merah yg sudah mulai memadat.

    3. Diamkan sampai memadat dan masukkan dalam kulkas. Nikmati selagi dingin makin mantab! Simple kan? ????




    Demikianlah tadi Resep PUDING MERAH PUTIH (simple), Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep PUDING MERAH PUTIH (simple) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep PUDING MERAH PUTIH (simple) Dari Galuh Ajeng Anggraeni diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep PUDING MERAH PUTIH (simple) Dari Galuh Ajeng Anggraeni dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/12/resep-puding-merah-putih-simple-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.