Resep Sosis tahu asam manis nona ling oleh Meyling
Dibawah ini adalah resep Sosis tahu asam manis nona ling. Resep Sosis tahu asam manis nona ling yang dishare oleh Meyling dapat disajikan 2porsi.
Resep Sosis tahu asam manis nona ling
Porsi: 2porsi
Bahan-bahan
- 4 bh sosis sapi
- 2 bh tahu putih
- 3 bj bawang putih
- 3 bj bawang merah
- 1 bh cabe merah(boleh ditmbh cabe rawit klo suka pedas)
- secukupnya bawang bombai
- 4 sdm saos tomat
- 2 sdm saos sambal
- 3 sdm saos tiram
- secukupnya merica bubuk
- secukupnya gula
- secukupnya penyedap rasa
- 150 ml air
- 1 sdt tepung maizena
- minyak untuk menumis
Langkah
Iris bawang putih, bawang merah, cabe merah dan bawang bombay. Potong tahu kotak kotak dan goreng. Sosis di potong mjd 3 kerat dan goreng.
Siapkan wajan. Tumis semua bahan sampai harum. Tmbhkan air, merica bubuk, penyedap rasa, saos tomat, saos sambal, saos tiram, gula...aduk aduk
Tes rasa jika sudah dirasa pas masukkan tahu sosis...aduk aduk tmbhkn tepung maizena yg sudah dicampur dg sedikit air...aduk aduk smpai agak menyusut...
Dan sosis tahu asam manis siap disantap...
Demikianlah Resep Sosis tahu asam manis nona ling, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sosis tahu asam manis nona ling diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sosis tahu asam manis nona ling By Meyling diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sosis tahu asam manis nona ling By Meyling dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2015/03/resep-sosis-tahu-asam-manis-nona-ling.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.