Resep Ice cream kacang ijo dung dung - Erwin Tyas

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ice cream kacang ijo dung dung - Erwin Tyas
  • Resep Ice cream kacang ijo dung dung oleh Erwin Tyas

    Dibawah ini adalah resep masakan Ice cream kacang ijo dung dung. Resep Ice cream kacang ijo dung dung yang ditulis Erwin Tyas bisa disajikan .



    bahan dan cara membuat Ice cream kacang ijo dung dung


    Resep Ice cream kacang ijo dung dung


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gram whipcream
    2. 250 ml air dingin
    3. 250 ml santan matang
    4. 100 gram kacang ijo rebus hingga empuk
    5. 1 kaleng susu kental manis
    6. secukupnya pasta pandan

    Langkah

    1. Bagi 2 kacang ijo,1 bagian blender bersama santan,1 bagian lagi biarkan utuh

    2. Mixer whipcream dan air dingin kurleb 7 menit

    3. Masukkan susu kental manis kemudian kacang ijo yang sudah diblender dan pasta pandan sambil terus dimixer selama 25 menit

    4. Masukkan kacang ijo utuh,mixer sebentar

    5. Matikan mixer,taruh ice cream dalam wadah,dan bekukan di freezer 5 jam atau lebih.




    Demikianlah Resep Ice cream kacang ijo dung dung, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Ice cream kacang ijo dung dung diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ice cream kacang ijo dung dung - Erwin Tyas diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ice cream kacang ijo dung dung - Erwin Tyas dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2016/01/resep-ice-cream-kacang-ijo-dung-dung.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.