Resep Tumis Sawi Putih Orak Arik Telur oleh Rezi Dwi Astuty
Inilah resep cara membuat Tumis Sawi Putih Orak Arik Telur. Resep Tumis Sawi Putih Orak Arik Telur yang dishare oleh Rezi Dwi Astuty bisa disajikan 2 porsi.
Resep Tumis Sawi Putih Orak Arik Telur
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- Sawi putih
- 1 butir telur
- ?? bumbu rajang
- 3 buah cabai rawit merah
- 3 buah cabai hijau besar
- 4 siung bawang putih
- 4 siung bawang merah
- 1/2 bawang bombai ukuran kecil
- ?? bumbu tambahan
- 1 lembar daun salam
- secukupnya Gula garam
- 1 sdm saus tiram
Cara Membuat
- Kocok lepas telur dalam wadah, tambah sejumput garam
- Orak arik telur
- Jika sudah matang, angkat tiriskan
- Iris2 sawi, sawi aku klo di iris takarannya jd 1 mangkuk itu
- Iris bumbu rajang
- Tumis bumbu, hingga harum
- Masukan sawi putih, oseng hingga agak layu,
- Tambahka gula, garam dan saus tiram, aduk rata cicipi, tambah sedikit air,
- Air sedikit saja krn nanti sawi putih akan mengeluarkan air jika layu
- Masukan telur
Demikianlah Resep Tumis Sawi Putih Orak Arik Telur, Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tumis Sawi Putih Orak Arik Telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Sawi Putih Orak Arik Telur diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis Sawi Putih Orak Arik Telur dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2017/05/resep-tumis-sawi-putih-orak-arik-telur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.