Resep Manisan Agar-agar Kering Strawberry

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Manisan Agar-agar Kering Strawberry
  • Resep Manisan Agar-agar Kering Strawberry oleh Tiara Kusumawardhani

    Berikut ini adalah cara memasak Manisan Agar-agar Kering Strawberry. Resep Manisan Agar-agar Kering Strawberry yang dibuat oleh Tiara Kusumawardhani cukup untuk .



    resep makanan Manisan Agar-agar Kering Strawberry


    Resep Manisan Agar-agar Kering Strawberry


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 bungkus agar2
    2. 600 gr gula pasir
    3. 375 cc air
    4. 4 sdm selai strawberry merk gol**n fi**
    5. secukupnya Pewarna merah

    Cara Membuat

    1. Rebus semua bahan sampai mendidih (seperti membuat agar-agar biasa), lalu kemudian tuang ke loyang kotak/persegi.
    2. Setelah dingin dan keras, potong-potong memakai pisau bergerigi agar potongan terlihat cantik. (saya pake pisau biasa, jadinya kurang cantik penampakannya)
    3. Susun di loyang datar, beri jarak sedikit di antara permen, lalu jemur sambil sesekali dibolak-balik agar rata keringnya.
    4. Penjemuran kadang memerlukan waktu lebih dari 2 hari saat cuaca cerah. Kalau mendung/berawan, maka kristal gulanya susah keluar.
    5. Kalau sudah keluar kristal gulanya dan saat dipegang sudah keras berarti agar-agar kering sudah jadi. Simpan dalam toples.



    Demikianlah tadi Resep Manisan Agar-agar Kering Strawberry, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Manisan Agar-agar Kering Strawberry diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Manisan Agar-agar Kering Strawberry diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Manisan Agar-agar Kering Strawberry dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/01/resep-manisan-agar-agar-kering.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.