Resep Puding Pelangi oleh Mvie
Berikut ini resep masakan Puding Pelangi. Resep Puding Pelangi yang dishare oleh Mvie bisa disajikan .
Resep Puding Pelangi
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 bks agar swallow plain
- 1 bks nutrigell plain
- 15 sdm gula pasir
- 3 bks SKM
- 250 ml susu UHT
- 10 sdm tepung terigu
- 4 sdm margarin
Cara Membuat
-
Cairkan tepung terigu dengan 400 ml air, lalu saring dan sisihkan
-
Campur nutrigell, agar swallow, gula, dan SKM dengan 1200 ml air, lalu panaskan hingga hampir mendidih sambil di aduk agar tidak menggumpal
-
Masukan Susu UHT dan terigu yang sudah di saring tadi sambil di aduk
-
Masukan margarin sampai cair, aduk hingga mendidih (jangan terlalu lama mendidih) lalu angkat
-
Pisahkan ke dalam beberapa wadah kemudian beri warna
-
Masukan ke dalam cetakan yang sudah di beri gelas pada lubang cetakan nya, masukan warna satu persatu sampai habis (jangan di goyang agar warna tidak berubah)
-
Dinginkan, lalu sajikan
Demikianlah Resep Puding Pelangi, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Puding Pelangi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Pelangi Oleh Mvie diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding Pelangi Oleh Mvie dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/01/resep-puding-pelangi-oleh-mvie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.