Resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+) - momici

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+) - momici
  • Resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+) oleh momici

    Inilah resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+). Resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+) yang ditulis momici bisa disajikan .



    resep makanan Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+)


    Resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 2 buah tomat
    2. 1 siung bawang putih
    3. 2 cm jahe
    4. 1/2 potong wortel (potong korek api)
    5. 8 kuntum bunga kol
    6. Daun bawang
    7. 6 buah bakso tuna (homemade resep ada di sup bola2 tuna)
    8. 1 sdt minyak jagung
    9. 1 sdt kaldu bubuk ayam
    10. Sejumput garam/sea salt (<12m+ bisa skip)
    11. Sejumput merica (bisa skip)

    Langkah

    1. Rebus tomat dan sayuran wortel, kol

    2. Blender buah tomat kemudian saring

    3. Panaskan minyak dan tumis bawang putih cincang, jahe geprek hingga harum

    4. Setelah harum masukkan bakso, oseng sebentar

    5. Masukkan saus tomat, sayuran, daun bawang, garam, merica, kaldu bubuk. Masak hingga mendidih

    6. Setelah mendidih sajikan. Jika saus kurang mengental bisa tambahkan tepung maizena




    Itulah Resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+), Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+) - momici diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bola bola tuna saus padang (mpasi 12m+) - momici dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/06/resep-bola-bola-tuna-saus-padang-mpasi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.