Resep Roti Tawar Coklat oleh Dapur Istri Pak Mujibur
Dibawah ini adalah resep cara membuat Roti Tawar Coklat. Resep Roti Tawar Coklat yang dishare oleh Dapur Istri Pak Mujibur cukup untuk 1 loyang.
Resep Roti Tawar Coklat
Porsi: 1 loyang
Bahan-bahan
- 250 gr tepung terigu
- 2 sdt coklat bubuk
- 2 sdm gula pasir
- 1 sdt ragi instan
- 170 ml air hangat
- 30 gr mentega putih
- 1 sdt garam
- secukupnya choco chips
Langkah
-
Aktifkan dl ragi dengan air hangat+ gula.tunggu sampai berbuah,kira2 10 menit
-
Campur terigu,coklat bubuk.aduk.lalu tuang larutan ragi,uleni hingga rata
-
Masukkan mentega putih dan garam,choco chips.uleni hingga kalis.bentuk bulat.istirahatkan 1 jam
-
Setelah 1 jam,Kempiskan adonan,uleni lagi sebentar, bentuk,masukkan ke loyang,istirahatkan lg 1 jam.kl saya taruh diatas magic com,spy cpt mengembang krn dpt hawa panas magic com dr luar.
-
Panggang,kl sy pake oven konvensional,10 menit sdh matang
-
Potong2nya tunggu dingin spy cantik,Hmmmm mana tahan.....,rasa dan teksturnya hampir tak ada beda dg 2 merk roti tawar coklat yg biasa ada di minimarket ntuh
Demikianlah Resep Roti Tawar Coklat, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Roti Tawar Coklat diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti Tawar Coklat Kiriman dari Dapur Istri Pak Mujibur diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Roti Tawar Coklat Kiriman dari Dapur Istri Pak Mujibur dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/08/resep-roti-tawar-coklat-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.