Resep Cendol Cokelat Choc'Orange oleh Rutte Indah
Dibawah ini adalah resep masakan Cendol Cokelat Choc'Orange. Resep Cendol Cokelat Choc'Orange yang dishare oleh Rutte Indah bisa disajikan 5 porsi.
Resep Cendol Cokelat Choc'Orange
Porsi: 5 porsi
Bahan-bahan
- 3 sachet Good Day ChocOrange
- 1 sachet kecil Nutrijell Cokelat
- 100 gr Gula Pasir
- 800 ml Air matang
- 1 sdt Cokelat bubuk
- 1 sdt Susu bubuk Fullcream
- Air Es (secukupnya)
- Es Batu (secukupnya)
Langkah
-
Cendol: Campurkan nutrijell, gula pasir, susu bubuk, cokelat bubuk dengan 350 ml air, masak hingga sedikit mendidih. Tuangkan adonan nutrijell tersebut pada saringan berlubang besar dengan mangkuk berisi air es dibawahnya (nanti jelly akan masuk air es seperti cendol).
-
Minuman Choc'Orange: Campurkan 3 sachet Good Day ChocOrange pada 400 ml air pada pitcher, aduk hingga larut dan minuman tercampur rata.
-
Masukkan cendol cokelat dan es batu (secukupnya, kalau airnya tadi >400ml ya esnya dikit aja, kalau airnya cuma <=400 ml ya esnya yang banyak biar enak dan seger di tenggorokan) ke dalam minuman, dan taraaa siap dihidangkan. Satu pitcher bisa untuk 5 gelas ukuran sedang.
Demikianlah tadi Resep Cendol Cokelat Choc'Orange, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Cendol Cokelat Choc'Orange diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cendol Cokelat Choc'Orange Oleh Rutte Indah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cendol Cokelat Choc'Orange Oleh Rutte Indah dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/11/resep-cendol-cokelat-choc-oleh-rutte.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.