Resep Balado Terong Tempe Karya Dinsavsb-DsB (Fitri Bakri)

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Balado Terong Tempe Karya Dinsavsb-DsB (Fitri Bakri)
  • Resep Balado Terong Tempe oleh Dinsavsb-DsB (Fitri Bakri)

    Inilah resep cara membuat Balado Terong Tempe. Resep Balado Terong Tempe yang dibuat oleh Dinsavsb-DsB (Fitri Bakri) cukup untuk 2 porsi.



    resep Balado Terong Tempe


    Resep Balado Terong Tempe


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. Bahan Utama :
    2. Terong ukuran besar (belah, potong2)
    3. Tempe, seimbangkan aja sm banyaknya terong (potong dadu)
    4. Bumbu-bumbu (haluskan):
    5. 4 siung bawang merah
    6. 4 siung bawang putih
    7. 8 cabe merah keriting
    8. 2 cabe rawit merah (orange, atau jumlah cabe sesuai keinginan)
    9. 1/4 Tomat ukuran kecil
    10. Sedikit Terasi (sangrai dlu)
    11. Garam
    12. Gula
    13. Bumbu tambahan :
    14. 1 btg serai (geprek)
    15. 2 lembar daun jeruk (sobek2)
    16. 1 lembar daun salam
    17. 1 buah Tomat (belah, potong2)
    18. secukupnya air

    Langkah

    1. Terong dan tempe di goreng sebentar hingga kira2 sudah setengah matang, angkat, tiriskan.

    2. Tumis bumbu halus dan bumbu tambahan hingga harum, lalu tuang air secukupnya utk mencegah gosong pada bumbu yg ditumis.

    3. Kemudian, masukan terong dan tempe, aduk rata agar bumbu meresap ke dalam terong dan tempe.

    4. Cek rasa (tambahkan jika krg garam dan gula, tmbh mecin jg boleh, kalo saya ga pke mecin), masukan tomat yg sudah dipotong2, lalu aduk kembali hingga bumbu agak mengering dan meresap ke terong dan tempe.

    5. Sajikan dan santap selagi hangat. Selamat Mencoba ??




    Demikianlah tadi Resep Balado Terong Tempe, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Balado Terong Tempe diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Balado Terong Tempe Karya Dinsavsb-DsB (Fitri Bakri) diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Balado Terong Tempe Karya Dinsavsb-DsB (Fitri Bakri) dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/12/resep-balado-terong-tempe-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.