Resep Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng Kiriman dari syahriani mpc

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng Kiriman dari syahriani mpc
  • Resep Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng oleh syahriani mpc

    Inilah resep memasak Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng. Resep Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng yang dibuat oleh syahriani mpc dapat disajikan +/- 15 buah.



    resep lengkap untuk Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng


    Resep Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng


    Porsi: +/- 15 buah

    Bahan-bahan

    1. Bahan Otak-Otak:
    2. 1 ekor Ikan Bandeng Ukuran Sedang (+/- 400 gr)
    3. 1 btr Putih Telur
    4. 100 ml Santan Kental
    5. 75 gr (1/2 bks) Tepung Hunkwe (1 bks = 150 gr)
    6. 1 btg Daun Bawang, iris
    7. 1 siung Bawang Putih
    8. 1 sdt Merica Bubuk
    9. Secukupnya Garam
    10. Bahan Sambal Kacang:
    11. 50 gr Kacang Tanah Goreng
    12. 6 bh Cabe Merah
    13. 3 bh Cabe Rawit Merah
    14. 1 bh Bawang Merah
    15. 1 siung Bawang Putih
    16. 150 ml Air Panas
    17. 2 sdm Air Jeruk Nipis/1 sdm Cuka
    18. Secukupnya Gula Pasir
    19. Secukupnya Garam
    20. Pelengkap:
    21. Secukupnya Daun Pisang
    22. Secukupnya Stapler/Piting Bambu/Tusuk Gigi

    Langkah

    1. Ambil daging ikan bandeng, lalu buang durinya menggunakan pinset.

    2. Campur daging ikan, putih telur, santan kental dan bawang putih. Haluskan menggunakan blender/food processor.

    3. Campur semua bahan otak-otak. Aduk rata.

    4. Ambil selembar daun. Letakkan 1 sdm adonan di ujung daun (1). Gulung (2). Sematkan kedua ujung daun dengan stapler/piting bambu/tusuk gigi (3). Lakukan hingga semua adonan habis (4).

    5. Bakar dengan api kecil.

    6. Hingga otak-otak matang.

    7. Bumbu Kacang: Haluskan kacang tanah goreng, cabe merah, cabe rawit merah, bawang merah dan bawang putih. Beri air panas. Beri air jeruk nipis, gula pasir dan garam. Aduk rata.

    8. Sajikan otak-otak dengan sambal kacang.

    9. Note: Gunakan daun pisang agak lebar, agar lipatan daun pisang lebih tebal, sehingga ketika otak-otak dibakar hasilnya tidak terlalu kering dan keras.




    Itulah Resep Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng, Harapan kami anda menyukainya.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng Kiriman dari syahriani mpc diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Otak-Otak Bakar Ikan Bandeng Kiriman dari syahriani mpc dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/12/resep-otak-otak-bakar-ikan-bandeng.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.