Resep Rendang Istimewa oleh Amirotul Faiqoh Azmi
Berikut ini resep memasak Rendang Istimewa. Resep Rendang Istimewa yang dibuat oleh Amirotul Faiqoh Azmi cukup untuk .
Resep Rendang Istimewa
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gram daging (sesuai selera) potong melebar dan tidak tebal
- secukupnya Minyak goreng
- 8 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 7 buah cabe merah
- 5 buah cabe rawit
- 1 ruas kunyit
- 1 ruas kencur
- 1 ruas lengkuas
- secukupnya Ketumbar
- secukupnya Merica
- secukupnya Jinten
- 5 buah Kemiri secukupnya kira-kira (goreng dahulu)
- 3 batang keningar kecil (sesuai selera)
- 3 buah daun jeruk
- 3 buah daun sereh (geprek)
- secukupnya Gula
- secukupnya Garam
- 1 sachet Masako
Langkah
Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe merah, cabe rawit, kunyit, kencur, ketumbar, merica, jinten dan kemiri dengan menggunakan blender. Jangan lupa tambahkan air sedikit untuk menghaluskan
Setelah halus, tumis bumbu halus tersebut hingga airnya habis
Tambahkan minyak, daun jeruk, keningar, daun sereh, lengkuas kemudian tumis
Setelah harum masukkan daging dengan ditata kemudian tambahkan air hingga daging tenggelam
Tambahkan gula, garam, dan masako secukupnya. Tes rasa
Rebus daging hingga empuk apabila air habis dan belum empuk tambahkan air kembali begitu seterusnya
Setelah empuk, biarkan hingga air habis.
Rendang siap disajikan
Itulah Resep Rendang Istimewa, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Rendang Istimewa diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rendang Istimewa By Amirotul Faiqoh Azmi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Rendang Istimewa By Amirotul Faiqoh Azmi dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2018/12/resep-rendang-istimewa-by-amirotul.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.