Resep Roti goreng isi oleh Vita Yupi
Dibawah ini adalah resep Roti goreng isi. Resep Roti goreng isi yang ditulis Vita Yupi bisa jadi .
Resep Roti goreng isi
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr tepung terigu
- 5 sdm blueband
- 2 sdm gula pasir
- 1 butir kuning telur
- 1 sachet Dancow instan
- sejumput garam
- bahan biang:
- 1 sdt ragi instan (me: fermipan)
- 2 sdm gula pasir
- 100 ml air hangat (jangan terlalu panas)
- bahan isi:
- isi gurih (tumisan kentang, wortel, dan sosis pedas)
- isi manis (Meises cokelat, keju potong, dll)
Langkah
-
Campurkan bahan biang dan tunggu sampai bereaksi (biasanya berbuih) note: air jangan terlalu panas
-
Campurkan terigu, blueband, telur, gula pasir, garam, susu bubuk di wadah. Setelah rata, masukkan bahan biang sedikit demi sedikit. Aduk rata (me: aduk pakai spatula kayu, soalnya bahannya lengket ????)
-
Tutup adonan dengan kain basah atau plastik sampai mengembang.
-
Setelah mengembang, isi adonan dengan isian sesuai selera, dan bentuk sesuai selera. Diamkan agar mengembang kembali.
-
Goreng adonan yg telah mengembang. Siap dihidangkan??
Demikianlah Resep Roti goreng isi, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Roti goreng isi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti goreng isi Oleh Vita Yupi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Roti goreng isi Oleh Vita Yupi dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/08/resep-roti-goreng-isi-oleh-vita-yupi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.