Resep Lumpia Praktis (No Rebung) oleh Rosa Redia
Berikut ini resep Lumpia Praktis (No Rebung). Resep Lumpia Praktis (No Rebung) yang dibuat oleh Rosa Redia bisa disajikan .
Resep Lumpia Praktis (No Rebung)
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gr daging cincang (bisa ayam, sapi, udang)
- 1 buah wortel, potong korek/ parut
- 1 batang daun bawang, iris
- 1 genggam tauge, cuci, siangi
- 1 sdm bubuk kari (optional)
- secukupnya air, gula, garam, kaldu non msg
- ?? Bumbu Halus
- 2 siung bawang putih
- secukupnya merica
- 4 ekor udang rebon kering/ ebi (optional)
Langkah
-
Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan daging, masak hingga berubah warna. Masukkan sayuran. Masak hingga layu, tambahkan air sambil bumbui dgn garam, gula, kaldu. Biarkan hingga wortel empuk dan air surut. Koreksi rasa. Matikan api. Sisihkan.
-
Siapkan kulit lumpia, Isi dgn 1sdt isian. Lipat amplop. Rekatkan dgn putih telur/ air.
-
Goreng dalam minyak panas hingga kedua sisinya kecoklatan.
-
Sajikan dgn saus sambal ??
Itulah tadi Resep Lumpia Praktis (No Rebung), Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Lumpia Praktis (No Rebung) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lumpia Praktis (No Rebung) Dari Rosa Redia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lumpia Praktis (No Rebung) Dari Rosa Redia dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/09/resep-lumpia-praktis-no-rebung-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.