Resep Smoothie bowl makanan diet sehat oleh ajeng sekar
Dibawah ini adalah cara memasak Smoothie bowl makanan diet sehat. Resep Smoothie bowl makanan diet sehat yang dishare oleh ajeng sekar bisa disajikan .
Resep Smoothie bowl makanan diet sehat
Porsi:
Bahan-bahan
- Di blender:
- 3 sendok oatmeal
- 1 sendok gula/madu
- 250 ml susu kedelai/susu sapi low fat
- 150 ml air+es cube secukupnya
- 1 buah apel
- 2 buah frozen banana
- Sayuran hijau sedikit (jika mau)
- Topping:
- 1 buah kiwi di iris tipis
- secukupnya Coco crunch
- iris Pisang
Cara Membuat
-
Campurkan bahan yang ingin di blender menjadi satu, blender selama 3 menit sampai halus lalu tuang ke mangkok
-
Hias dengan irisan buah & coco crunch
-
Voila smoothie bowl sederhana untuk diet kamu sudah jadi! Selamat mencoba ????
-
Note: bahan yg mau di blender/topping bisa bervariasi tidak itu saja. Bisa buah naga, mangga, dll
Demikianlah Resep Smoothie bowl makanan diet sehat, Semoga anda menyukainya.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Smoothie bowl makanan diet sehat diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Smoothie bowl makanan diet sehat Karya ajeng sekar diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Smoothie bowl makanan diet sehat Karya ajeng sekar dengan alamat Url: https://nahzila.blogspot.com/2019/09/resep-smoothie-bowl-makanan-diet-sehat.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.